loading...

CARA MENANAM SELEDRI DALAM POT

Tanaman seledri adalah jenis tanaman perdu yang di manfaatkan daun dan batang nya untuk penyedap rasa pada masakan dan juga dapat di gunakan untuk ramuan kesehatan . untuk menanam seledri cukup mudah tidak berbeda dengan sayuran yang lain .




Untuk menanam seledri di rumah sangat mudah , sediakan tempat berupa pot atau polybag atau timba bekas. Lalu isi dengan tanah / abu sekam dan di campur bokasi dengan perbandingan 1:1 , lalu siram dengan air sampai merata dan tambahkan obat anti hama Furadan 1 sendok makan setiap kantong bokashi atau pot .


Pengadaan bibit seledri


ada 2 cara untuk mendapatkan bibit seledri yaitu ;
  • dengan bijinya dengan jalan di semaikan / di kecambahkan atau dengan anakkan yanga masih kecil diambil dari tanaman seledri yang telah besar.
  • Menyemaikan / mengecambahkan biji seledri cukup mudah yaitu merendam biji dengan air 8 jam lalu angkat dan tiriskan selanjutnytnya bungkus dengan kain selama 24 jam , lalu buka dan biji mulai berkecambah.


Menanam seledri di pot atau polybag diawali dengan penyiraman tanah sampai basah merata , lalu tanjapkan biji seledri yang telah berkecambah sebanyak 3 -4 butir lalu tutup dengan sedikit tanah , untuk penanaman dengan anakan seledri pilih anakan yang sehat dari tanamn seledri yang sehat juga , lalu tancapkan kedalam tanah sedalam 5 cm kemudian rapatkan tanahnya agar bibit seledri dapat berdiri , kemudian siram perlahan .


Perawatan tanaman seledri


Penyulaman dan penjarangan dilakukan bila ada tanamn yang mati diganti dengan bibit yang baru atau dilakukan penjarangan bila terlalu rapat untuk mendapatkan pertumbuhan tanaman agar merata.


Pengairan / penyiraman dilakukan tiap hari pada tanaman yang baru dan penyiraman selanjutnya dilakukan saat diperlukan bila tanah terlihat kering ( tiap hari dilakukan lebih baik agar tanaman seledri cepat tumbuh besar)


Pemupukan dilakukan pada saat umur 1 minggu , dan 2 minggu , pupuk yang di gunakan sebaiknya pupuk kandang / kompos lalu disiram .






Untuk panen tanaman seledri dilakukan ketika tanaman sudah berumur 6 minggu
SUMBER :http://tanamanbawangmerah.blogspot.co.id/
loading...

Subscribe to receive free email updates:

Loading...

0 Response to "CARA MENANAM SELEDRI DALAM POT"

Posting Komentar

mgid.com, 5531410, DIRECT mgid.com, 5617844, DIRECT mgid.com, 5617845, DIRECT