Bila sakit kepala menyerang maka begitu sakitnya sehingga anda tidak lagi bisa melanjutkan aktivitas sehari-hari. Segera obati secara medis atau memakai obat tradisional yang terhitung mudah, murah dan cepat atasi sakit kepala. Berikut ini obat sakit kepala tradisional alami yang bisa anda gunakan :
Sakit kepala ini bisa terjadi kapan saja dan dimana saja tanpa mengenal apakah anda sedang sibuk atau sedang berlibur. Penyebab terjadinya sakit kepala diantarnya ialah kecemasan, cahaya silau, dehidrasi, stress, pola tidur dan makan yang tidak teratur, meminum obat-obatan yang tidak sesuai dengan kondisi tubuh, aktivitas fisik yang terlalu melelahkan dan gejala perubahan hormon seperti sakit kepala saat haid pada wanita.
Obat sakit kepala tradisional dapat anda coba dengan meminum jus lemon karena jus lomon ini akan memberikan anda rasa rilex dan menyegarkan yang berguna untuk penyembuhan sakit kepala, aromaterapi dari kulit jeruk dengan menempelkannya pada dahi atau kening, lakukan pernafasan yang dalam dan hirup udara segar, minum air hangat secukupnya apabila anda sakit kepala akibat dehidrasi.
Selain dengan meminum obat-obat tradisional alami, sakit kepala sebelah dan bagian belakang juga bisa disembuhkan dengan cara melakukan pijatan ringan. Pijatan dilakukan untuk mengurangi stress dan ketegangan dikepala. Tempat yang sebaiknya dipijat yaitu sekitar bahu, tengkuk, pelipis dan tangan. Pemijatan dalam waktu beberapa menit akan mengurangi rasa sakit kepala yang anda derita. Anda juga harus menjaga pola makan dan istirahat karena bisa menyebabkan pemicu sakit kepala.
loading...
Loading...
0 Response to "Pengobatan Sakit Kepala Secara Tradisional"
Posting Komentar